Harga sepotong kardus bekas yang oleh pemiliknya dideskripsikan sebagai ‘ sepotong kardus yang (sedikit) mirip dengan iPhone 5′ melambung tinggi hingga di atas 3 milyar rupiah. Apa sebenarnya keistimewan barang tersebut?
Ya, melihat popularitasnya yang meroket tajam dalam waktu sesaat, plus masukan bid yang luar biasa tak masuk akal, bisa dipastikan jika hampir seluruh ‘bidder’ kardus tersebut dipastikan dari pengguna 4chan. Sebuah thread mengenai kardus ini sempat muncul beberapa jam yang lalu sebelum akhirnya thread tersebut ‘berubah bentuk’ setelah menarik cukup banyak perhatian dari pihak luar.
Kini kabarnya ebay telah menutup lelang untuk barang tersebut. Tapi yang menjadi pertanyaan, bagaimana seseorang bisa berani melakukan bid setinggi itu walaupun untuk sekedar iseng-isengan? Ternyata jawabnya mudah saja, orang tersebut tinggal menutup akun mereka. Buat yang tidak sempat melihat, ini screesnhot dari halaman barang itu ketika masih belum dicabut:
Sepotong kardus bekas yang dilelang melalui situs pelelangan online ebay tiba-tiba menjadi barang terkenal setelah bid-nya mulai mencapai harga yang tidak masuk akal. Lucunya, kardus tersebut sebenarnya tak memiliki keistimewaan sama sekali, selain menjadi target keisengan pengguna salah satu situs paling iseng di dunia, 4chan.
Related Post
Pria ini Gak bisa Hidup Tanpa Boneka Barbie !
Stanley Colorite memiliki lebih dari 2.000 boneka Barbie dan 1.000 boneka Ken yang menghiasi rumahnya.
Pria berusia 41 tahun ini menyebut dirinya sendiri "Barbie Man". ia tak bisa hidup tanpa Ba...
Google Digugat Publikasikan Foto Pria Buang Air Kecil
Seorang pria Perancis menggugat Google ke pengadilan pada Kamis (1/3), terkait fotonya yang dipublikasikan secara online oleh aplikasi Street View milik Google.
Foto tersebut menunjukkan dirin...
Manusia Gorong - Gorong
Jakarta tak selamanya bergelimang kemewahan. Di pusat kekuasaan ini, kemewahan dan kemiskinan hidup berdampingan. Kadang ironis.
Namun bagi sebagian orang daerah, Jakarta masih dipandang sebaga...
Lima Tanda Waktunya Putus
Di masa awal hubungan segalanya terasa manis. Tapi kini semuanya justru bikin stres. Orang yang dulu selalu membikin kamu tersenyum, kini lebih sering membuatmu menangis (dan sulit bernapas).
J...
Ada Turis 'Surfing' di Banjir Wahid Hasyim
Banjir yang melanda ruas jalan di kawasan Jakarta, mengundang perilaku unik turis asing. Ada 2 pria bule yang malah berpose mengabadikan banjir dengan papan surfing.
Kedua pria bule tersebut ...
Perempuan Ini Bugil Bersama Babi Selama 104 Jam
Masih ingat dengan Miru Kim, model fotografi yang selalu tampil polos tanpa busana? Saat ini Kim dipajang di sebuah ruangan galeri di Amerika Serikat (AS) dalam keadaan bugil dan bercengkra...
KOLAM RENANG TERBESAR
Bagaimana ya rasanya berenang di sana? Sangat menyenangkan bukan?
tempatnya di : the San Alfonso del Mar resort in Algarrobo, Chile
Selesai Dibangun : December 2006,5 Tahun pengerjaan gila
...
Cara Instan untuk Sembuh dari Patah Hati
Setelah putus cinta, tentu Anda ingin bisa segera menyembuhkan patah hati. Melupakan kenangan indah dengan mantan kekasih memang tidak mudah, apalagi jika Anda ada di pihak yang diputuskan. Tapi ...
Di London Ada Taksi Bertuliskan Wonderful Indonesia
Angkutan umum beroda empat dengan tulisan "Taxi" di bagian atasnya merupakan kendaraan khas Kota London, Inggris. Mobil yang terkadang disebut hackney carriage atau black cab ini mendapat berag...
0 komentar:
Posting Komentar